Efektifitas DSME pada Penderita dan Keluarga Terhadap Penurunan Kadar Gula Darah

Authors

  • Irna Megawaty
  • Indrawati Indrawati Universitas Sulawesi Barat
  • Kurnia Harli Universitas Sulawesi Barat
  • Muhammad Amin Universitas Sulawesi Barat
  • Irfan Wabula Universitas Sulawesi Barat

DOI:

https://doi.org/10.36339/jhest.v5i2.108

Keywords:

Diabetes Self Management Education (DSME), Diabetes Melitus, Penurunan Kadar Gula Darah

Abstract

Diabetes Melitus (DM) adalah salah satu penyakit tidak menular yang menjadi masalah kesehatan masyarakat yang utama dan diprioritaskan berbagai negara di dunia. Salah satu faktor yang menyebabkan meningkatnya prevalensi Diabetes Melitus yakni manajemen diri  pasien diabetes melitus yang belum optimal. Diabetes Self Management Education (DSME)  adalah intervensi keperawatan yang akan menyadarkan pasien dan keluarganya pentingnya ikut serta dalam perawatan diabetes agar gula darah  dapat terkontrol dengan baik. Tujuan dari penelitian ini yakni untuk menilai efektivitas dari DSME pada pasien DM dan keluarga terhadap penurunan kadar gula darah. Metode penelitian ini adalah desain Quasi Eksperimen dengan pretest dan post test. Responden pada penelitian ini ditentukan dengan menggunakan rumus slovin. Penelitian ini dilakukan selama 3 minggu di Puskesmas Banggae I Kabupaten Majene. Sampel sebanyak 31 responden dengan kriteria inklusi penelitian. Penelitian ini diberikan angket pre-test dengan total 20 pertanyaan tentang pengetahuan  manajemen diri tentang diabetes melitus kemudian memberikan intervensi DSME dan diberikan post-test kembali. Penelitian ini menggunakan uji repeated Anova. Dari hasil penelitian ini terdapat pengaruh DSME terhadap penurunan kadar gula darah dengan nilai P sebesar 0,000. Terdapat perbedaan rerata yang bermakna sebelum diberikan edukasi DSME setelah diberikan intervensi DSME. Hasil tersebut menunjukkan bahwa DSME memiliki efek terhadap penurunan kadar gula darah.

References

American Diabetes Association. (2015). Foundations of care: Education, nutrition, physical activity, smoking cessation, psychosocial care, and immunization. In Diabetes Care (Vol. 38, Issue January). https://doi.org/10.2337/dc15-S007

American Diabetes Association. (2018). Standard medical care in diabetes 2018. The Journal of Clinical and Applied Research and Education, 41(January). https://doi.org/10.2337/dc18-Sint01

Anzani, T. P. (2019). Pengaruh diabetes self-management education (DSME) terhadap kadar gula darah klien diabetes melitus tipe 2 di wilayah kerja puskesmas wonorejo samarinda. In Jurnal Kesehatan. Politeknik Kesehatan Klaimantan Timur.

Chrvala, C. A., Sherr, D., & Lipman, R. D. (2016). Diabetes self-management education for adults with type 2 diabetes mellitus: A systematic review of the effect on glycemic control. Patient Education and Counseling, 99(6), 926–943. https://doi.org/10.1016/j.pec.2015.11.003

Dalimunthe, D. Y., Nasution, J. D., & Harahap, S. (2016). Pengaruh Diabetes Self Management Education (DSME) sebagai Model Keperawatan Berbasis Keluarga terhadap Pengendalian Glukosa pada Penderita Diabetes Melitus. Mutiara Kesehatan Masyarakat, 1(1), 53–61. file:///C:/Users/User/Downloads/fvm939e.pdf%0Ahttps://repository.unair.ac.id/77542/2/full text.pdf

Friedman, M. M., Bowden, V. R., & Jones, E. G. (2010). Family nursing research, theory and practice. Prentice Hall.

Galuh, L., & Prabawati, D. (2021). Hubungan Dukungan Keluarga Terhadap Self- Management dan Kadar Gula Darah Pasien Diabetes. Jurnal Keperawatan BSI, 9(1), 49–55. http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/jk%0D

Inda Mujisari, Sididi, M., & Sartika. (2021). Hubungan Penerapan Empat Pilar Pengendalian Diabetes Melitus Tipe 2 dengan Rerata Kadar Gula Darah di Puskesmas Banabungi. Window of Public Health Journal, 2(1), 924–932. https://doi.org/10.33096/woph.v2i1.108

International Diabetes Federation. (2021). International Diabetes Federation (IDF). In Diabetes Research and Clinical Practice (10th ed., Vol. 102, Issue 2). https://doi.org/10.1016/j.diabres.2013.10.013

Isnaini, N., & Ratnasari, R. (2018). Faktor risiko mempengaruhi kejadian Diabetes mellitus tipe dua. Jurnal Kebidanan Dan Keperawatan Aisyiyah, 14(1), 59–68. https://doi.org/10.31101/jkk.550

Istiqomah, I. (2021). UPAYA MENINGKATKAN PERILAKU MANAJEMEN DIRI DIABETES MELLITUS Coaching and Education Programme of Patient with Type 2 DM in Posbindu PTM of Telaga Murni West Cikarang Bekasi in an effort to Improve Diabetes Mellitus. Comseva Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat, 1(6), 215–223.

Jannah, N., & Uprianingsih, A. (2020). Optimalisasi Diabetes Self Management Education (Dsme) Dengan Dukungan Keluarga Terhadap Pencegahan Kaki Diabetes Di Kota Bima. Jurnal Ilmiah PANNMED (Pharmacist, Analyst, Nurse, Nutrition, Midwivery, Environment, Dentist), 15(3), 410–414. https://doi.org/10.36911/pannmed.v15i3.801

Kasumayanti, E., Maharai, & Aprilla, N. (2021). Gambaran Kadar Gula Darah Penderita Diabetes Mellitus Tipe II Yang Mendapatkan Diabetes Self Management Education ( DSME ) Di Desa Sungai Pinang Wilayah. Jurnal Ners, 5(2), 51–56. http://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/ners

Lestari, D. T., & Anggarawati, T. (2019). Efektivitas Edukasi Manajemen Mandiri dalam Pengendalian Kadar Glukosa Darah Diabetisi Tipe 2. Jurnal Ilmu Keperawatan Medikal Bedah, 1(2), 1. https://doi.org/10.32584/jikmb.v1i2.186

Maisyah, D. F. (2021). Gambaran Peran Keluarga Dalam Mengendalikan Kadar Glukosa Darah pada Anggota Keluarga Dengan Diabetes Mellitus : Literature Review Karya Tulis Ilmiah Program Studi Diploma III Keperawatan [Universitas Muhammadiya Kalimantan Timur]. https://dspace.umkt.ac.id/handle/463.2017/2031

Marbun, A. S., Siregar, R., Harefa, K., & Sinabutar, T. Y. F. (2021). Pengaruh Diabetes Self Management Education (Dsme) Berbasis Aplikasi Whatsapp Terhadap Self Efficacy Pada Pasien Dm Tipe 2 Di Puskesmas Hamparan Perak. Jurnal Mutiara Ners, 4(2), 128–139. https://doi.org/10.51544/jmn.v4i2.2071

Notoatmojo, S. (2012). Promosi Kesehatan dan Perilaku Kesehatan. Rineka Cipta.

Pangribowo, S. (2020). Infodatin tetap produktif, cegah, dan atasi Diabetes Melitus 2020. In W. Widiantini (Ed.), Pusat Data dan Informasi Kementerian Kesehatan RI. https://www.kemkes.go.id/downloads/resources/download/pusdatin/infodatin/Infodatin 2020 Diabetes Melitus.pdf

Rismayanti, I. D. A., Sundayana, I. M., Ariana, P. A., & Heri, M. (2021). Edukasi Diabetes terhadap Penurunan Glukosa Darah pada Penderita Diabetes Mellitus Tipe 2. Journal of Telenursing (JOTING), 3(1), 110–116. https://doi.org/10.31539/joting.v3i1.2111

Roglic, G. (2016). WHO Global report on diabetes: A summary. International Journal of Noncommunicable Diseases, 1(1), 3. https://doi.org/10.4103/2468-8827.184853

Sarah Kartika, W., & K. Wulandari, S. (2021). Development Of Diabetes Self-Care Management Using Audio-Visual Media. Jurnal Kesehatan Dr. Soebandi, 9(1), 38–45. https://doi.org/10.36858/jkds.v9i1.263

Setyowati, N., & Santoso, P. (2019). Pengaruh Peran Keluargaterhadap Regulasi Kadar Gula Darah Penderita Dm. Jurnal Perawat Indonesia, 3(2), 85. https://doi.org/10.32584/jpi.v3i2.312

Simanjuntak, G. V., & Simamora, M. (2020). Lama menderita diabetes mellitus tipe 2 sebagai faktor risiko neuropati perifer diabetik. Holistik Jurnal Kesehatan, 14(1), 96–100. https://doi.org/10.33024/hjk.v14i1.1810

Sudirman, A. A., & Modjo, D. (2021). Efektifitas Diabetes Self Management Education (DSME) terhadap Kadar Glukosa Darah pada Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 di Wilayah Puskesmas Limboto Barat. Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia (MPPKI), 4(2), 151–156. https://doi.org/10.56338/mppki.v4i2.1489

Sukenty, N. T., Shaluhiyah, Z., & Suryoputro, A. (2018). Faktor Perilaku dan Gaya Hidup yang Mempengaruhi Status Prediabetes. Jurnal Promosi Kesehatan Indonesia, 13(2), 129–142.

Sumargi, A. M., & Yustiana, E. (2017). Pengetahuan Mengenai Penanganan Penyakit Diabetes Dengan Kepatuhan Melaksanakan Diet Diabetes Pada Penderita Diabetes Mellitus Tipe 2. Jurnal Experientia, 5, 45–53.

Trisnadewi, N. W., Adiputra, I. M. S., & Mitayanti, N. K. (2018). Gambaran Pengetahuan Pasien Diabetes Mellitus (Dm) Dan Keluarga Tentang Manajemen Dm Tipe 2. Bali Medika Jurnal, 5(2), 165–187. https://doi.org/10.36376/bmj.v5i2.33

Wahyuni, K. S. P. D., Setiasih, & Aditama, L. (2021). Pengaruh Edukasi Terhadap Self Care Behaviours Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 Di Rumah Diabetes Ubaya Effectiveness of Education on Self Care Behaviours for Type-2 Diabetes Mellitus Patients in Rumah Diabetes Ubaya. Jurnal Wiyata, 8(2), 131–139.

Wichit, N., Mnatzaganian, G., Courtney, M., Schulz, P., & Johnson, M. (2017). Randomized controlled trial of a family-oriented self-management program to improve self-efficacy, glycemic control and quality of life among Thai individuals with Type 2 diabetes. Diabetes Research and Clinical Practice, 123, 37–48. https://doi.org/10.1016/j.diabres.2016.11.013

Zai, Y. C., Telaumbanua, J. I., Siregar, M. C., Bohalima, K., & Kaban, K. B. (2019). Pengaruh Program Diabetes Self Management Education Terhadap Penurunan Kadar Gula Darah Pasien Dm Tipe 2 Di Rsu Royal Prima Medan Tahun 2019. Jurnal Ilmiah PANNMED (Pharmacist, Analyst, Nurse, Nutrition, Midwivery, Environment, Dentist), 14(2), 1–8. https://doi.org/10.36911/pannmed.v14i2.464

Downloads

Published

2023-06-25

How to Cite

Megawaty, I., Indrawati, I., Harli, K., Amin, M., & Wabula, I. (2023). Efektifitas DSME pada Penderita dan Keluarga Terhadap Penurunan Kadar Gula Darah. J-HEST Journal of Health Education Economics Science and Technology, 5(2), 278–286. https://doi.org/10.36339/jhest.v5i2.108